Simple Owl Keyholder

Penulis | Ditayangkan 26 Oct 2017

Simple Owl Keyholder
Kain flanel bisa digunakan untuk membuat aneka kreasi menarik seperti gantungan kunci, boneka mungil dan sebagainya.

Selain merupakan kegiatan yang menyenangkan hasil aneka kreasi dan kreasi unik juga dapat berkembang menjadi bisnis yang menguntungkan.

Untuk anda yang ingin mencoba kreasi dari kain flanel, chek this out!

1. Membuat SketsaSimple Owl Keyholder

Jika anda ingin membuat kerajinan dari kain flanel yang berbentuk burung hantu yang harus dibuat pertama kali yaitu sketsa. Dengan pembuatan sketsa pada saat membuat modelnya akan  lebih mudah.

Pembuatan sketsa dimulai dari kepala, hidung, mulut, mata untuk membuat gantungan burung kantu dari kain flanel.



2. Membentuk Kepala Simple Owl Keyholder

Siapkan kain flanel lalu gunting dengan ukuran yang sudah dibuat sketsa tadi. Setelah itu bentuk kain flanel dengan model kepala, hidung, mulut, mata burung hantu dan sesuaikan.


3. Memasukkan TaliSimple Owl Keyholder

Setelah itu pada bagian atas kepala lubangi sedikit untuk memasukkan tali gantungan yang berwarna hitam.

4. Memberi AsesorisSimple Owl Keyholder

Simple Owl Keyholder
Berikan asesoris pada boneka gantungan kuci. Pilih warna lain untuk penanda atas kepala dengan bentuk yang lain juga bisa diberi aksesoris. Pilih mata boneka warna hitam untuk dijadikan hiasan mata burung hantu.


5. FinishSimple Owl Keyholder

Nah, selesai juga kan pembuatan gantungan kunci dari kain flanel yang menarik. Dan hasilnya akan membuat anda tertarik dengan kerajinan tersebut.

Patut dicoba tuh, dari pada beli mending bikin sendiri. Be creative guy's!





SHARE ARTIKEL