Deretan Daftar Film Terbaru 2019 yang Wajib Kamu Tonton
Penulis Taufiq Firmansah | Ditayangkan 12 Jul 2019Film terbaru 2019 - Image from tribunstyle.com
Di penghujung tahun 2018 sudah banyak keluar informasi seputar film-film terbaru yang akan tayang tahun 2019. Mulai dari deretan film terbaru 2019 Indonesia maupun film luar negri.
Film terbaru 2019 bakal datang dan menghibur kita semua penikmat film di indonesia nih. Mulai dari superhero sampai horror bakal tayang di bioskop.
Bagi yang suka nonton ke bioskop wajib tahu dong apa saja film terbaru yang akan tayang di bulan Juli 2019?
Daripada kamu bingung menentukan film yang bagus, seenggaknya kamu harus tahu apa saja film terbaru 2019 yang paling diantisipasi.
Berikut Jadwal dan daftar film di bioskop terbaru 2019 yang sudah dirangkumkan oleh wajibbaca.com, tentang film-film Hollywood terbaru yang akan tayang pada tahun 2019.
Berikut ini daftar film terbaru 2019 bioskop yang keren dan wajib ditonton :
1. The Lion King (19 Juli 2019)
Sebelum dibuatkan film The Lion King ternyata dulu sudah ada namun dalam bentuk kartu atau animasi yang dipadukan dengan musikal. Ciri khas dari Disney seperti itu memang makanya tidak heran.
The Lion King merupakan film garapan Disney yang akan ditayangkan pada 2019 ini bersama dengan Film Dumbo dan Aladdin yang tayang sebelum Lion King ini.
Dalam film ini Simba akan dibuat lebih nyata bersama hewan-hewan lainnya. Jadi akan lebih real dan terlihat lebih nyata lagi filmnya ini, akan menambah keseruan dan ketegangan penonton.
Film The Lion King ini dibuat tidak jauh dari versi animasinya. Menceritakan tentang Simba yang merupakan anak raja yang kembali dan ingin menjadi pewaris tahta setelah drama di kerajaan mereka. Saudaranya yang membuat Simba tersingkirkan.
Sebenarnya Simba ini anak seorang raja yang bernama Mufasa. Ia sangat mengidolakan ayahnya, namun banyak orang di kerajaan yang tidak suka dengan kelahirannya. Saudaranya Scar mengacaukan semuanya hingga ia diasingkan.
Namun Simba menemukan sepasang teman baru, kemudian dengan temannya tersebut Simba berusaha mencari kebenaran dan merebut kembali haknya.
Nonton film The Lion King ini cocoknya bareng keluarga dan siapapun, film ini akan hadir di bioskop kesayangan bulan Juli 2019.
Jadwal tayang di bioskop : 19 Juli 2019
Image from guelagi.com
Berbeda dengan film-film lainnya, kali ini Film Dora The Explorer akan hadir namun tidak dengan film kartunnya melainkan dijadikan film live action. Semua tahu film kartun ini telah lama menghiasi TV kita dimasa kecil, apa jadinya yang kalau film kartun dijadikan film live action?
Film kartun ini ternyata sudah tayang selama 14 tahun lamanya di siaran TV. Kemudian Paramount Pictures berani mengangkatnya untuk dijadikan live movie dengan menggaet Isabela Moner yang akan berperan sebagai Dora.
Yang selama ini kita ketahui dalam film kartun ini Dora dalam kesehariannya berpetualang dengan ditemani si monyet yang bernama Boot dan juga tas serta peta yang bisa berbicara. Kemudian ada sweeper si rubah yang suka mencuri dan mengganggu petualangan mereka.
Ternyata di film Dora ini juga dibuat tidak jauh dari kartu yang selama ini sudah kita tonton. Diceritakan dora memang telah biasa di dalam hutan bersama keluarganya.
Lalu ia juga ditemani sahabatnya si monyet Boots. Dora mempunyai misi harus memecahkan misteri penduduk inca di hutan serta menyelamatkan kedua orangtuanya.
Penasaran dengan film Dora The Eksplorer? Kira-kira bagaimana jadinya jika film ini diperakan dengan manusia?Untuk mengetahui betapa serunya film ini jangan lupa tonton bareng keluarga di bioskop ya.
Jadwal Tayang Bioskop : 2 Agustus 2019
Image from selipan.com
Film ini tayang kembali melanjutkan chapter 1, masih ingatkah kamu tentang film badut ini, dari film ini membuat kesan badut sebagai tokoh yang lucu bagi anak-anak kini jadi menyeramkan karena
filmnya
Film ini mengisahkan seorang badut pemburu anak kecil, pada tahun 2019 ini film badut dilanjutkan sekuelnya. Film ini diambil dari novel karya Stephen King dengan judul yang sama.
Film ini memang dibuat dwilogi karena ketebalan bukunya yang sanggup dibuat 2 film. Jadi chapter 2 ini bakal jadi film terakhir untuk melanjutkan cerita dari chapter 1 yang mengungkap siapa sebenarnya badut tersebut.
Dalam film ini si badut akan kembali meneror kota kecil tersebut. Diceritakan ada tuju bocah The Loser (sebutan kelompok bocah kecil yang tertindas) pernah mengatakan berjanji akan kembali ke kota tersebut jika badut itu kembali meneror Pennywise.
Dan di film ini mereka kembali saat dewasa, dalam kisahnya badut IT ini muncul setiap 27 tahun sekali, saat film seri pertamanya mengunakan settingan tahun 1990. Jadi untuk film terbarunya ini pasti akan menggunakan setting 2016 dimana bocah tersebut telah tumbuh dewasa.
Bagaimana penasaran dengan kelanjutan film horor ini lagi? Pastinya harus ditonton lagi film ini biar tahu siapa sebenarnya badut tersebut.
Jadwal Tayang Bioskop : 6 September 2019
Image from guelagi.com
Film lama yang akan di reboot kembali setelah 18 tahun lamanya. Film ini pernah tayang pada tahun 2000an menceritakan tentang tiga perempuan dengan keahliannya yang memecahkan masalah melawan para penjahat.
Charlie's Angels pertama kali tayang dengan model serial TV pada tahun 1970an. Kemudian dilanjutkan dengan film yang tayang pada 2000. Dilanjutkan dengan cerita keduanya 3 tahun berselang. Kali ini Sony Pictures kembali membuat film aksi komedi ketiga perempuan dengan pemeran dan cerita yang segar dan baru.
Diantara ketiga perempuan tersebut adalah Kristen Stewart, Naomi Scott dan Ella Balinska. Dan disutradarai Elizabeth Banks, pastinya sony berharap film ini akan menjadi film blockbusters lainnya.
Penasaran kan dengan film ini? Pastinya ketiga perempuan cantik dan jago berantem ini akan membuatmu terkesan setelah menontonnya
Jangan lupa catat tanggal tayangnya, dan jangan membawa anak kecil karena ini pasti khusus dewasa. tonton dengan pasangan kamu.
Jadwal Tayang Bioskop : 1 November 2019
Image from katadala.com
Film ini digarap oleh Hanung Bramantyo, film ini mengadaptasi dari sebuah novel karya Pramoedya Ananta Toer. Bumi manusia menceritakan tentang kisah hidup Minke, seorang pribumi yang berhasil masuk sekolah BHS di jalan Belanda. Minke diperankan oleh Iqbal Ramadhan sebelumnya sempat menuai kontroversi karena dinilai tidak memenuhi ekspektasi penggemar.
Lantas tak membuat Hanung berhenti untuk memproduksi film ini. Film ini akan tayang pada tahun ini setelah melakukan proses syuting pada bulan oktober 2018 lalu.
Jangan lewatkan film terkeren ini, dipastikan kamu bakalan merasa puas setelah menonton film ini. Dari trailernya saja sudah membuat orang penasaran dan greger dengan beberapa kejadian yang disampaikan pada trailer film Bumi Manusia ini.
Jadwal Tayang Bioskop : 15 Agustus 2019
Image from IDNtimes.com
Setelah sukses dengan film pengabdi setan, Joko Anwar siap merilis film terbarunya yang berjudul Gundala. Gundala adalah film superhero yang diadaptasi dari komik legendaris Indonesia tahun 1969 yang akan diperankan oleh Abimana Aryasatya.
Ada banyak juga yang ikut berperan dalam film ini, seperti Rio Dewanto dan Tara Basro turut memerankan karakter dalam film ini. Serta ada Cecep Arif Rahman yang memiliki jam terbang di Hollywood tentu semakin membuat film ini menarik dan layak untuk dijadikan tontonan saat liburan di tahun 2019 ini.
Jadwal Tayang Bioskop : 29 Agustus 2019
Image from selipan.com
Salah satu film yang disajikan Tarantino dengan beberapa pemeran yang sudah cukup profesional dalam dunia akting yaitu Leonardo DiCaprio, Brad Pit, Margot Robbie dan juga Dakota Fanning.
Kegilaan macam apa yang akan dimunculkan dalam film ini oleh Tarantino, yuk tonton film seru ini di bioskop, sudah tidak sabar menantinya!!
Jadwal Tayang Bioskop : 26 Juli 2019
Pada waktu itu 20th Century Fox memundurkan jadwal rilisnya film The New Mutants karena demi memfasilitasi The Darkest Minds. Fox bersikeras merilis film itu karena dianggap memiliki kesamaan plot yang diangkat dua film tersebut.
Namun tentu tidak akan mengikuti jejak kegagalan The Darkest Minds bagi film yang masih satu universe dengan franchise X-Men ini. Karakter Illyana Rasputin dalam film ini yang diperankan oleh Anya Taylor-Joy merupakan saudara dari Colossus yang juga muncul dalam dwilogi Deadpool.
Jadwal Tayang Bioskop : 2 Agustus 2019
BACA JUGA :
Film ini mengadaptasi novel young adult masih sebagai jualan Disney selain proyek remake dan live action. Tak terkecuali pada film Artemis Fowl yang jadi salah satu film terbaru 2019 paling diantisipasi.
Artemis Fowl mengisahkan tentang seorang anak yang ingin menyelamatkan ayahnya dengan cara menangkap peri untuk dijadikan sandera. Film yang disutradarai oleh Kenneth Branagh ini digadang-gadang menjadi film yang diantisipasi oleh banyak orang.
Jadwal Tayang Bioskop : 9 Agustus 2019
Image from selipan.com
Dan ini film terbaru 2019 yang paling banyak ditunggu masyarakat sama halnya dengan Avengers: Endgame, plot dari episode 9 dari Star Wars ini masih belum diketahui dengan jelas. Tapi yang paling utama banyak orang penasaran dengan kelanjutan karakter Princess Leia, mengingat Carrie Fisher yang memainkan peran tersebut sudah meninggal dunia.
Jadwal Tayang Bioskop : 20 Desember 2019
Ya itulah beberapa deretan film yang akan rilis di tahun 2019 ini. Sebenarnya masih banyak lagi dilm terbaru 2019 yang paling diantisipasi yang belum terangkum disini. Karena keterbatasan waktu jadi wajibbaca.com hanya merangkum 10 daftar film terbaru 2019, sedangkan masih banyak lagi film terbaru 2019 yang akan dirilis dan layak untuk ditonton.
The Lion King merupakan film garapan Disney yang akan ditayangkan pada 2019 ini bersama dengan Film Dumbo dan Aladdin yang tayang sebelum Lion King ini.
Dalam film ini Simba akan dibuat lebih nyata bersama hewan-hewan lainnya. Jadi akan lebih real dan terlihat lebih nyata lagi filmnya ini, akan menambah keseruan dan ketegangan penonton.
Film The Lion King ini dibuat tidak jauh dari versi animasinya. Menceritakan tentang Simba yang merupakan anak raja yang kembali dan ingin menjadi pewaris tahta setelah drama di kerajaan mereka. Saudaranya yang membuat Simba tersingkirkan.
Sebenarnya Simba ini anak seorang raja yang bernama Mufasa. Ia sangat mengidolakan ayahnya, namun banyak orang di kerajaan yang tidak suka dengan kelahirannya. Saudaranya Scar mengacaukan semuanya hingga ia diasingkan.
Namun Simba menemukan sepasang teman baru, kemudian dengan temannya tersebut Simba berusaha mencari kebenaran dan merebut kembali haknya.
Nonton film The Lion King ini cocoknya bareng keluarga dan siapapun, film ini akan hadir di bioskop kesayangan bulan Juli 2019.
Jadwal tayang di bioskop : 19 Juli 2019
2. Dora The Explorer (2 Agustus 2019)
Image from guelagi.com
Berbeda dengan film-film lainnya, kali ini Film Dora The Explorer akan hadir namun tidak dengan film kartunnya melainkan dijadikan film live action. Semua tahu film kartun ini telah lama menghiasi TV kita dimasa kecil, apa jadinya yang kalau film kartun dijadikan film live action?
Film kartun ini ternyata sudah tayang selama 14 tahun lamanya di siaran TV. Kemudian Paramount Pictures berani mengangkatnya untuk dijadikan live movie dengan menggaet Isabela Moner yang akan berperan sebagai Dora.
Yang selama ini kita ketahui dalam film kartun ini Dora dalam kesehariannya berpetualang dengan ditemani si monyet yang bernama Boot dan juga tas serta peta yang bisa berbicara. Kemudian ada sweeper si rubah yang suka mencuri dan mengganggu petualangan mereka.
Ternyata di film Dora ini juga dibuat tidak jauh dari kartu yang selama ini sudah kita tonton. Diceritakan dora memang telah biasa di dalam hutan bersama keluarganya.
Lalu ia juga ditemani sahabatnya si monyet Boots. Dora mempunyai misi harus memecahkan misteri penduduk inca di hutan serta menyelamatkan kedua orangtuanya.
Penasaran dengan film Dora The Eksplorer? Kira-kira bagaimana jadinya jika film ini diperakan dengan manusia?Untuk mengetahui betapa serunya film ini jangan lupa tonton bareng keluarga di bioskop ya.
Jadwal Tayang Bioskop : 2 Agustus 2019
3. It : Chapter 2 (6 September 2019)
Image from selipan.com
Film ini tayang kembali melanjutkan chapter 1, masih ingatkah kamu tentang film badut ini, dari film ini membuat kesan badut sebagai tokoh yang lucu bagi anak-anak kini jadi menyeramkan karena
filmnya
Film ini mengisahkan seorang badut pemburu anak kecil, pada tahun 2019 ini film badut dilanjutkan sekuelnya. Film ini diambil dari novel karya Stephen King dengan judul yang sama.
Film ini memang dibuat dwilogi karena ketebalan bukunya yang sanggup dibuat 2 film. Jadi chapter 2 ini bakal jadi film terakhir untuk melanjutkan cerita dari chapter 1 yang mengungkap siapa sebenarnya badut tersebut.
Dalam film ini si badut akan kembali meneror kota kecil tersebut. Diceritakan ada tuju bocah The Loser (sebutan kelompok bocah kecil yang tertindas) pernah mengatakan berjanji akan kembali ke kota tersebut jika badut itu kembali meneror Pennywise.
Dan di film ini mereka kembali saat dewasa, dalam kisahnya badut IT ini muncul setiap 27 tahun sekali, saat film seri pertamanya mengunakan settingan tahun 1990. Jadi untuk film terbarunya ini pasti akan menggunakan setting 2016 dimana bocah tersebut telah tumbuh dewasa.
Bagaimana penasaran dengan kelanjutan film horor ini lagi? Pastinya harus ditonton lagi film ini biar tahu siapa sebenarnya badut tersebut.
Jadwal Tayang Bioskop : 6 September 2019
4. Charlie’s Angel (1 November 2019)
Image from guelagi.com
Film lama yang akan di reboot kembali setelah 18 tahun lamanya. Film ini pernah tayang pada tahun 2000an menceritakan tentang tiga perempuan dengan keahliannya yang memecahkan masalah melawan para penjahat.
Charlie's Angels pertama kali tayang dengan model serial TV pada tahun 1970an. Kemudian dilanjutkan dengan film yang tayang pada 2000. Dilanjutkan dengan cerita keduanya 3 tahun berselang. Kali ini Sony Pictures kembali membuat film aksi komedi ketiga perempuan dengan pemeran dan cerita yang segar dan baru.
Diantara ketiga perempuan tersebut adalah Kristen Stewart, Naomi Scott dan Ella Balinska. Dan disutradarai Elizabeth Banks, pastinya sony berharap film ini akan menjadi film blockbusters lainnya.
Penasaran kan dengan film ini? Pastinya ketiga perempuan cantik dan jago berantem ini akan membuatmu terkesan setelah menontonnya
Jangan lupa catat tanggal tayangnya, dan jangan membawa anak kecil karena ini pasti khusus dewasa. tonton dengan pasangan kamu.
Jadwal Tayang Bioskop : 1 November 2019
5. Bumi Manusia (15 Agustus 2019)
Image from katadala.com
Film ini digarap oleh Hanung Bramantyo, film ini mengadaptasi dari sebuah novel karya Pramoedya Ananta Toer. Bumi manusia menceritakan tentang kisah hidup Minke, seorang pribumi yang berhasil masuk sekolah BHS di jalan Belanda. Minke diperankan oleh Iqbal Ramadhan sebelumnya sempat menuai kontroversi karena dinilai tidak memenuhi ekspektasi penggemar.
Lantas tak membuat Hanung berhenti untuk memproduksi film ini. Film ini akan tayang pada tahun ini setelah melakukan proses syuting pada bulan oktober 2018 lalu.
Jangan lewatkan film terkeren ini, dipastikan kamu bakalan merasa puas setelah menonton film ini. Dari trailernya saja sudah membuat orang penasaran dan greger dengan beberapa kejadian yang disampaikan pada trailer film Bumi Manusia ini.
Jadwal Tayang Bioskop : 15 Agustus 2019
6. Gundala ( 29 Agustus 2019 )
Image from IDNtimes.com
Setelah sukses dengan film pengabdi setan, Joko Anwar siap merilis film terbarunya yang berjudul Gundala. Gundala adalah film superhero yang diadaptasi dari komik legendaris Indonesia tahun 1969 yang akan diperankan oleh Abimana Aryasatya.
Ada banyak juga yang ikut berperan dalam film ini, seperti Rio Dewanto dan Tara Basro turut memerankan karakter dalam film ini. Serta ada Cecep Arif Rahman yang memiliki jam terbang di Hollywood tentu semakin membuat film ini menarik dan layak untuk dijadikan tontonan saat liburan di tahun 2019 ini.
Jadwal Tayang Bioskop : 29 Agustus 2019
7. Once Upon a Time in Hollywood (26 Juli 2019)
Image from selipan.com
Salah satu film yang disajikan Tarantino dengan beberapa pemeran yang sudah cukup profesional dalam dunia akting yaitu Leonardo DiCaprio, Brad Pit, Margot Robbie dan juga Dakota Fanning.
Kegilaan macam apa yang akan dimunculkan dalam film ini oleh Tarantino, yuk tonton film seru ini di bioskop, sudah tidak sabar menantinya!!
Jadwal Tayang Bioskop : 26 Juli 2019
8. The New Mutants (2 Agustus 2019)
Pada waktu itu 20th Century Fox memundurkan jadwal rilisnya film The New Mutants karena demi memfasilitasi The Darkest Minds. Fox bersikeras merilis film itu karena dianggap memiliki kesamaan plot yang diangkat dua film tersebut.
Namun tentu tidak akan mengikuti jejak kegagalan The Darkest Minds bagi film yang masih satu universe dengan franchise X-Men ini. Karakter Illyana Rasputin dalam film ini yang diperankan oleh Anya Taylor-Joy merupakan saudara dari Colossus yang juga muncul dalam dwilogi Deadpool.
Jadwal Tayang Bioskop : 2 Agustus 2019
BACA JUGA :
- Mengerikan! Inilah 20 Adegan Film Yang Hampir Membuat Para Aktornya Tewas Saat Syuting
- Menakjubkan, Ternyata Indonesia Disebut dalam Film Hollywood Ini Lho!
- 10 Aplikasi Nonton Film Gratis Streaming Full Movies di Android Terbaru 2019
9. Artemis Fowl (9 Agustus 2019)
Film ini mengadaptasi novel young adult masih sebagai jualan Disney selain proyek remake dan live action. Tak terkecuali pada film Artemis Fowl yang jadi salah satu film terbaru 2019 paling diantisipasi.
Artemis Fowl mengisahkan tentang seorang anak yang ingin menyelamatkan ayahnya dengan cara menangkap peri untuk dijadikan sandera. Film yang disutradarai oleh Kenneth Branagh ini digadang-gadang menjadi film yang diantisipasi oleh banyak orang.
Jadwal Tayang Bioskop : 9 Agustus 2019
10. Star Wars: Episode IX (20 Desember 2019)
Image from selipan.com
Dan ini film terbaru 2019 yang paling banyak ditunggu masyarakat sama halnya dengan Avengers: Endgame, plot dari episode 9 dari Star Wars ini masih belum diketahui dengan jelas. Tapi yang paling utama banyak orang penasaran dengan kelanjutan karakter Princess Leia, mengingat Carrie Fisher yang memainkan peran tersebut sudah meninggal dunia.
Jadwal Tayang Bioskop : 20 Desember 2019
Ya itulah beberapa deretan film yang akan rilis di tahun 2019 ini. Sebenarnya masih banyak lagi dilm terbaru 2019 yang paling diantisipasi yang belum terangkum disini. Karena keterbatasan waktu jadi wajibbaca.com hanya merangkum 10 daftar film terbaru 2019, sedangkan masih banyak lagi film terbaru 2019 yang akan dirilis dan layak untuk ditonton.