Benda-benda Keren Ini Terbuat dari Suku Cadang Bekas lho…

Penulis Unknown | Ditayangkan 25 Sep 2015


Punya banyak suku cadang yang tidak terpakai di rumah? Misalnya dari sepeda bekas yang sudah rusak atau dari peralatan rumah tangga yang sudah tidak terpakai. Daripada barang-barang bekas tersebut tidak terpakai dan dibuang sayang atau hanya disimpan saja dalam gudang, lebih baik sobat kreasikan menjadi suatu karya seni yang pasti hasilnya akan sangat menakjubkan.

Seperti beberapa foto benda yang berhasil team wajibbaca.com kumpulkan di bawah ini. Benda-benda tersebut dibuat dari suku cadang tua yang sudah rusak atau tak terpakai lagi. Ingin tahu bagaimana hasil sentuhan tangan kreatif pada benda-benda rongsokan tersebut? Dijamin sobat akan terkagum-kagum dan terinspirasi untuk membuatnya benda seperti itu di rumah.

Pasukan tengkorak dengan senjata pemusnah yang pelurunya tak kunjung habis

Kupu-kupu

Kalajengking

Belalang

Kalajengking lagi

Kalajengking raksasa nih...

Ini apa ya? Seperti pasukan Mesir Kuno

Tengkorak galau

Ini nih keren banget, besar dan berdiri di tengah kota

Wow, sangat keren dan menakjubkan bukan? Bagaimana, ingin mencoba membuat benda-benda seperti itu di rumah? Selamat mencoba dan semoga hasilnya akan lebih luar biasa daripada benda-benda dalam foto-foto di atas. Jika sudah jadi, jangan lupa difoto kemudian share ke timeline Facebook, fanspage atau G+ wajibbaca ya… J


viral minggu ini

BAGIKAN !

Jika kontent kami bermanfaat